Senin, 16 April 2018

Pengkodean Data

Teknik pengkodean murupakan hal yang sangat penting dalam komunikasi data karena pada proses inilah sinyal yang diubah kebentuk tertentu yang dimengerti oleh peralatan tertentu. Macam –macam teknik pengkodean adalah sebagai berikut :
 
a.      DATA DIGITAL, SINYAL DIGITAL

Data digital merupakan data yang memiliki sederetan nilai  yang berbeda dan memiliki ciri-ciri tertentu. Salah satu contoh data digital adalah teks, bilangan bulat dan berbagi karakter lain.
Istilah-istilah yang berhubungan erat dengan data digital dan sinyal digital adalah sebagai berikut:

1. Elemen sinyal adalah tiap pulsa dari sinyal digital. Data biner ditransmisikan dengan meng-encode-kan tiap bit data menjadi elemen-elemen sinyal.
2. Sinyal unipolar adalah semua elemen sinyal yang mempunyai tanda yang sama, yaitu positif semua atau negative semua.
3. Sinyal polar adalah elemen-elemen sinyal dimana salah satu logic state-nya diwakili oleh level tegangan positif dan lainnya oleh level tegangan negatif.
4. Durasi atau lebar suatu bit adalah waktu yang diperlukan oleh transmitter untuk memancarkan bit tertentu.
5. Modulation ret adalah kecepatan dimana level sinyal berubah, dinyatakan dalam bauds atau elemen sinyal perdetik.
6. Istilah mark dan space menyatakan digit biner ‘1’ dan ‘0’.
Terdapat tiga factor penentu keberhasilan interpretasi sinyal digital :
·         Rasio sinyal terhadap gangguan,
·         Data rate,
·         Bandwidth
Teknik pengkodean sinyal digital,dilakukan dengan rancangan sebagai berikut:
       1.      Nonreturn to Zero-Level (NRZ-L).
       2.      Nonreturn to Zero Inverted (NRZI).
       3.      Bipolar-AMI.
       4.      Pseudoternary.
       5.      Manchester.
       6.      Differential manchaster.
       7.      B82Z
       8.      HDB3.
 
b. DATA DIGITAL, SINYAL ANALOG
Contoh umum transmisi data digital dengan sinyal analog adalah public telephon network. Perangkat yang dipakai adalah modem (modulator-deodulator) yang mengubah data digital kesinyal analog (modulator) dan sebaliknya mengubah sinyal anolog menjadi sinyal digital (demodulator).
Tiga teknik dasar penyedin atau modulasi untuk mengubah data digital menjadi sinyal analog :

1.Amplitude-sift keying (ASK), dua biner diwakilkan dengan dua amplitude frekuensi pembawa yang berbeda.
2.Frecuency-shift keying ,dua biner diwakili oleh dua frekuensi berbeda yang dekat dengan pembawa frekuensi.
3.Phase-shift keying, biner 0 diwakilkan dengan mengirim sinyal dengan fase yang sama terhadap sinyal yang dikirim sebelumnya dan biner 1 diwakilkan dengan mengirim suatu sinyal dengan fase berlawanan dengan sinyal yang dikirim sebelumnya.
   
 c. DATA ANALOG, SINYAL DIGITAL
Proses transformasi data analog kesinyal digital dikenal sebagai digitalisasi. Tiga hal yang paling umum terjadi setelah proses digitalisasi :

1.Data digital dapat ditransmisikan menggunakan NRZ-L.
2.Data digital dapat diseandaikan sebagai sinyal digital memakai kode selain NRZL.
3.Data digital dapat diubah menjadi sinyal analog menggunakan satu teknik modulasi.

Codec (code-decoder) adalah perangkat yang digunakan untuk menggubah data analog menjadi data digital untuk transmisi dan kemudian mendapatkan kembali data analog asal dari data digital terdebut. Duateknik yang digunakan dalam codec :

1.Pulse code modulation.
Pada teknik ini sinyal di sampling dengan interval yang tetappada rate sebesar 2 kali lebih tinggi dari pada frekuensi sinyal paling tinggi.
2.Delta code modulation.
Teknik ini memiliki kinerja yang baik untuk memproduk sisuara.
   
 d. DATA ANALOG,SINYAL ANALOG

Sinyal analog perlu dimodulasi karena frekuensi lebih tinggi akan menghasilkan transmisi yang lebih efesien. Frekuensi dapat di multiplexing.
Terdapat dua alas an tentang proses ini :

1. Diperlukan frekuensi yang tinggi untuk transmisi yang efektif. Untuk transmisi tak tertuntun, hal ini tidak mungkin untuk mentransmisi sinyal baseband.
2. Antenna yang diperlukan akan menjadi bebrapa kilometer diameternya. Modulasi mendukung frequency-division multiplexing.
Teknik modulasi mengunakan data analog :
1. Amplitude modulation (AM)
2. Frequency modulation (FM)
3. Phase modulation (PM)

Daftarpustaka

Edhy sutanta,.2005, Komunikasi data &jaringancomputer,Grahailmu,Yogyakarta.
DonyAriyus& Rum Andri K.R.,2008,KomunikasiData,PenerbitANDI,Yogyakarta.
http://ftkomelisasuryaningsih.blogspot.co.id/2013/12/teknik-pengkodean-data.html

1 komentar:

  1. Is This Is the Most Popular Casino in the World? - DRMCD
    Casino 통영 출장마사지 Games. 밀양 출장마사지 You'll 용인 출장안마 not find 의왕 출장안마 online gambling at casinos anywhere 부산광역 출장샵 else, however, this gambling experience is a source of pride for many.

    BalasHapus

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html